Skip to main content

Tips Berolahraga Saat Hamil

Berolahraga Saat Hamil

 

Tahukah Ibu bahwa wanita yang aktif secara fisik selama kehamilan mengalami lebih sedikit sakit punggung dan bengkak, memiliki lebih banyak energi dan bayi yang lebih sehat, dengan risiko melahirkan prematur 50% lebih rendah, dan proses pemulihan yang lebih cepat setelah kelahiran?

Namun sebelum Ibu mulai berolahraga, pertimbangkan beberapa hal berikut:

  • Pastikan olahraga yang Ibu lakukan disetujui dokter
  • Coba untuk berolahraga sebanyak 3 kali atau lebih jika diperbolehkan dokter
  • Minum banyak air sebelum dan sesudah olahraga
  • Hindari olahraga dengan bersandar pada punggung atau sambil menahan napas setelah trimester pertama
  • Hindari olahraga dengan risiko cedera perut atau kehilangan keseimbangan
  • Jaga detak jantung tetap di bawah 140 kali per menit
  • Hindari olahraga dengan gerakan menyentak atau memantul, atau olahraga yang keras
  • Pastikan pola makan seimbang
  • Lakukan olahraga dengan santai; dengarkan tubuh dan dokter Ibu

Bicarakan dengan Dokter Tentang Memilih Olahraga untuk Ibu Hamil

Jika membutuhkan bantuan, Ibu bisa menghubungi Call Center Enfa A+, chat di 087777700253. Dapatkan berbagai tips berolahraga saat hamil disini

Tips Berolahraga Saat Hamil
Olahraga Senam untuk Ibu Hamil
Enfa-A-Store-mobile